Hal Yang Harus Anda Hindari Agar Jaket Parasut Buatan Garment Anda Ini Tetap Awet  

Saat ini garment tidak hanya memproduksi pakaian saja, namun saat ini jasa ini juga memproduksi jaket parasut. Nah, bagi anda yang belum paham apa itu jaket parasut.  Untuk jaket parasut ini adalah jaket yang biasanya tahan terhadap angin dan air. Dimana jaket ini memang sering kali digunakan oleh para pengendara motor. Karena jaket ini digunakan untuk menahan angin saat mereka mengendarai motor tersebut. Untuk jaket parasut ini menjadi alternatif di kala musim hujan datang. Karena memang untuk bahannya memiliki sifat tahan terhadap air. Meskipun kebanyakan hanya tahan terhadap hujan dengan intensitas rendah. Jadi untuk anda yang memang tidak ingin hujan – hujanan. Maka sangat disarankan untuk segera menggunakan jas hujan.  

garment

Beberapa Hal Yang Harus Anda Hindari Agar Jaket Parasut Buatan Garment Anda Ini Tetap Awet 

Untuk bahan jaket parasut ini seringkali terbuat dari taslan parasut. Dimana memang sekali lagi bahan taslan parasut ini memiliki kelebihan tahan terhadap angin dan air. Selain itu kelebihan lainnya dari jaket berbahan taslan parasut ini. Yakni bahannya pun cepat kering ketika basah. Sehingga anda pun tidak perlu berlama – lama dalam menjamur jaket ini. Selain itu pun akan sangat mudah sekali untuk dibersihkan dari berbagai kotoran yang menempel dan tahan terhadap bau. Untuk manfaat dari jaket parasut ini biasanya digunakan oleh para pengendara motor. Dimana untuk jaket ini biasa digunakan oleh mereka yang memang suka traveling. Merawat jaket dengan cara yang baik dan benar. Bahkan sesuai dengan prosedur yang telah tertera pada label pakaian. Adalah salah satu cara ampuh yang dapat dilakukan untuk menjaga jaket. Supaya tetap awet untuk dapat digunakan sebagai mana mestinya. Hal ini pun juga berlaku untuk jaket parasut. Khususnya untuk menjaga keawetan dari jaket parasut sendiri. Sebenarnya memang ada beberapa hal yang wajib untuk di hindari. Dan berikut ini ada beberapa hal yang tidak boleh dilakukan dan wajib anda hindari agar jaket parasut tersebut tetap awet diantaranya: 

  • Jangan terlalu lama menyimpan jaket parasut yang telah dipakai dalam almari pakaian. Jika memang anda ini tidak ingin jaket parasut kesayangan anda ini ditumbuhi jamur kain. Selain itu jaket parasut ini yang sudah terkontaminasi jamur, seringkali akan sulit untuk dibersihkan.  
  • Hindari untuk menyetrika jaket parasut khususnya untuk jaket parasut yang berbahan tipis. Yakni secara langsung atau dengan suhu yang terlampau panas. Supaya untuk serat kainnya pun tidak berubah menjadi mengkerut. 
  • Untuk menjamur jaket parasut terlalu lama di bawah sinar matahari langsung akan membuat warna jaket anda ini menjadi lebih cepat pudar. Maka dari itu segera pindahkan jaket anda ini dari tempat penjemuran. Selain itu ke tempat yang lebih teduh jika jaket ini sudah kering. 
  • Ketika melakukan proses pencucian. Maka sebisa mungkin jangan terlalu lama merendam jaket. Terutama dalam air yang mengandung banyak detergen. Sebab untuk kandungan detergen yang terdapat dalam air ini dikhawatirkan akan merusak serat parasut.  

Nah, itulah ulasan terkait beberapa hal yang harus anda hindari agar jaket parasut buatan garment ini tetap awet. Dengan perawatan yang baik serta benar, maka sudah pasti jaket parasut ini dapat digunakan jangka panjang dan tidak cepat rusak. Dengan begitu anda bisa tetap menjaga kualitas warna yang masih cemerlang.  

This entry was posted in Uncategorized. Bookmark the permalink.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *